Strategi Pencapaian dari program studi sistem informasi dapat dilihat pada ketercapaian indikator unggulan dari program studi sistem informasi:
- Lulusan jurusan Sistem Informasi bekerja kurang dari 3 bulan dari kelulusan
- Lulusan menguuasai 2 bahasa internasional yaitu Bahasa inggris dan satu bahasa pilihan antara lain Bahasa Jepang, Bahasa Mandarin & Bahasa Arab.
- Lulusan memiliki 10 sertifikat pendamping ijasah. 5 (lima) di antaranya adalah yang berkaitan dengan Soft Skill dan 2(dua) sertifikat kemampuan Bahasa Internasional, 2(dua) sertifikat Kompetensi dari bidang keahlian TIK sesuai standar Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI), 1(satu) sertifikat Profesi yang akan bekerjasama dengan Badan Nasional Sertifikasi Profesi(BNSP).
- Lulusan memiliki publikasi ber ISSN. Setiap hasil karya ilmiah dari mahasiswa akan di terbitkan dan di publikasikan sesuai dengan standar publikasi bereputasi.