BANJARMASIN – Mengubah laporan penelitian menjadi sebuah buku Ajar. Begitulah ajakan Salah satu Dosen Sistem Informasi Agus Byna saat penyerahan buku kepada perpustakaan kampus Universitas Sari Mulia. Agus Byna memberikan Motivasi Menulis bagi dosen yang mendapatkan hibah penelitian sebagai luaran tambahan untuk menjadi kan laporan penelitian sebagai buku ajar. Penulisan […]
Info Jurusan
Pemberian Sumbangan Buku Oleh Dosen Sistem Informasi Finki Dona Marleny,M.Kom kepada Perpustakaan kampus
Dalam acara penyerahan buku yang di tulis oleh dosen Finki Dona Marleny,M.Kom sebagai penulis lebih memotivasi kepada dosen lain untuk dapat mempublikasikan tulisannya dan mengikat ilmu untuk dapat di bagikan sehingga ilmu dapat terus berkembang, Pihak perpustakaan kampus Universitas Sari Mulia juga mengucapkan terimakasih kepada para dosen yang telah berpartisipasi […]
Program Pengabdian Kepada Masyarakat untuk meningkatkan pendapatan masyarakat dengan pemanfaatan sistem informasi di era Pandemi
Program Pengabdian pada masyarakat di era pandemi yang di laksanakan oleh Jurusan Sistem Informasi dimana pada program PkM di ketuai oleh Finki Dona Marleny,M.Kom bertujuan untuk Memberi pendampingan dan seminar kepada warga untuk mengetahui tantangan pemasaran dengan sosial media dan pengemasan secara unik dan menarik. Program PkM juga di liput […]
Pemberian Buku Oleh Dosen Sistem Informasi Agus Byna,M.Kom sebagai motivasi menulis karya ilmiah Ber-ISBN
Menulis merupakan salah satu hobby dari Agus Byna,M.Kom, selain aktif menulis dibeberapa jurnal agus byna juga aktif menulis di laman blog pribadinya, beberapa ulasan mengenai bidang ilmu yang ditekuninya selama ini yaitu bidang informatika dan komputer. Dalam kesempatan ini agus byna menyumbangkan beberapa buku yang berupa Buku Monograf hasil pemikiran […]
Pemberian Sumbangan Buku Oleh Dosen Sistem Informasi Finki Dona Marleny,M.Kom untuk Perpustakaan Kampus
UNTUK memotivasi para dosen dalam menulis buku, artikel, jurnal dan karya ilmiah populer, Beberapa dosen di jurusan sistem informasi yaitu Finki Dona Marleny,M.Kom pada tahun 2020 menyerahkan sumbangan buku yang di tulis untuk institusi Universitas Sari Mulia. Buku yang di sumbangkan oleh oleh Finki Dona Marleny adalah buku yang dapat mendukung […]
Penerapan Kuliah Daring Solusi di Tengah Pandemi Covid-19
Memasuki semester genap 2019/2020 di tengah Pandemi Covid -2019, Jurusan Sistem Informasi tetap melayani dan melaksanakan perkuliahan. Penerapan Kuliah daring merupakan solusi yang dapat di terapkan agar perkulihan tetap berjalan sesuai dengan kebutuhan Mahasiswa dan Dosen di tengah Pandemi Covid-19.
Rapat Kerja Dosen Fakultas Sains dan Teknologi Semester Genap 2019/2020
Tuesday, March 17, 2020 — Mengawali semester genap 2019/2020 di Fakultas Sains dan Teknologi, Dosen-dosen yang berada di bawah naungan fakultas Saintek menghadiri rapat kerja dosen semester genap 2019/2020, agenda yang di laksanakan adalah evaluasi Tri Dharma pada semster ganjil 2019/2020 dan rencana pelaksanaan Tri Dharma Genap 2019/2020.
Rapat Koordinasi Dosen-Dosen Sistem Informasi
Monday, February 10, 2020 — Rapat Koordinasi Dosen-Dosen Sistem Informasi untuk semester ganjil 2019/2020 dilaksanakan untuk mengevaluasi kinerja dosen selama semester Ganjil 2019/2020 dan evaluasi pembelajaran selama semester ganjil yang telah dilaksanakan. Dalam rapat koordinasi ini juga Dosen-dosen Sistem Informasi mempersiapkan Kinerja pada semester Ganjil 2019/20 yang akan datang sehingga pelaksanaan […]
Dosen Sistem Informasi Mendapat Hibah Penelitan Pemula dan Penelitian antar perguruan Tinggi Pendanaan tahun 2020
Berdasarkan Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran Deputi Bidang Penguatan Riset dan Pengembangan Kementerian Riset dan Teknologi/ Badan Riset dan Inovasi Nasional Nomor 7/E1/KPT/ 2020 tanggal 24 Januari 2020 tentang Penetapan Pendanaan Pengabdian kepada Masyarakat Tahun Anggaran 2020, Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran Deputi Bidang Penguatan Riset dan Pengembangan Kementerian Riset dan Teknologi/ […]
Pemberian Penghargaan Penerima Hibah Nasional oleh Ketua LLDIKTI Wilayah XI Kalimantan Kepada Dosen Sistem Informasi
Beberapa Dosen Sistem Informasi mendapatkan Hibah Penelitian Dosen Pemula pada tahun 2019/2020 yaitu pelaksanaan tahun 2020, dua dosen sebagai ketua peneliti dan satu dosen sebagai anggota peneliti, yang mendapatkan dana hibah nasional dengan mengembangkan penelitian sesuai dengan bidang keahliannya. pada foto tersebut terlihat salah satu dosen di jurusan sistem informasi […]